Beranda | Artikel
Menjaga Kehormatan Orang Lain dengan Menjauhi Dosa Ghibah - Bagian ke-4 (Ustadz Muhammad Nuzul Dzikry, Lc.)
Sabtu, 10 Mei 2014

Bersama Pemateri :
Ustadz Muhammad Nuzul Zikry

Ceramah agama Islam oleh: Ustadz Muhammad Nuzul Dzikry, Lc.

NB: Mohon maaf, sesi tanya-jawab tidak terekam.

[sc:status-adab-dan-akhlak-seorang-muslim-ustadz-muhammad-nuzul-dzikry-2013]

Ringkasan Ceramah Agama Adab dan Akhlak Seorang Muslim

Menjaga Kehormatan Orang Lain dengan Menjauhi Dosa Ghibah (Bagian ke-4)

Pembahasan kali ini masih membahas sebuah tema yaitu, membela dan menjaga kehormatan saudara muslim ketika tidak ada, yaitu dengan menjauhi dosa ghibah. Hal ini mempunyai keutamaan yang sangat besar, sebagaimana diejaskan oleh Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam dalam sabdanya:

من ذب عن لحم أخيه بالمغيبة كان حقا على الله أن يعتقه من النار

“Barangsiapa yang membela kehormatan saudara ketika dia dibicarakan orang (dijelek-jelekkan ketika dia tidak ada), maka Allah akan bebaskan dia dari siksa api neraka.” (HR Ahmad)

Bagaimana penjelasan tenatang pembahasan dosa ghibah, bahaya ghibah dan faktor yang menyebabkan seseorang melakukan ghibah ini? Simak penjelasan selengkapnya, bersama Ustadz Muhammad Nuzul Dzikry, di dalam rekaman kajian ini. Semoga bermanfaat.

Dengarkan dan Download Ceramah Agama Adab dan Akhlak Seorang Muslim: Menjaga Kehormatan Orang Lain dengan Menjauhi Dosa Ghibah (Bagian ke-4)

Mari turut bagikan hasil rekaman ataupun link pengajian agama yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki, agar orang lain turut mendapatkan manfaatnya. Jazakumullahu Khairan


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/6312-menjaga-kehormatan-orang-lain-dengan-menjauhi-dosa-ghibah-bagian-ke-4-ustadz-muhammad-nuzul-dzikry-lc/